Penyu Terancam Punah, Bisakah Kita Cegah?

Penyu Terancam Punah, Bisakah Kita Cegah?

Pelajari apa yang kami lakukan untuk melindungi penyu dan habitatnya

Program Kami
© Turtle Foundation / Petra Minnasch
Perlindungan Penyu di Habitat Aslinya

Perlindungan Penyu di Habitat Aslinya

Dukung upaya perlindungan penyu bersama Yayasan Penyu Indonesia

Adopsi Penyu
© Turtle Foundation / Hiltrud Cordes
Indonesia Adalah Rumah Bagi 6 dari 7 Jenis Penyu

Indonesia Adalah Rumah Bagi 6 dari 7 Jenis Penyu

Ini merupakan mandat besar bagi kita untuk menjaga mereka

Tentang Penyu
© Turtle Foundation / Hiltrud Cordes

Tujuan Kami

Penyu terlindungi, Laut terjaga

Tentang Kami

Yayasan Penyu Indonesia berkomitmen untuk melindungi dan melestarikan penyu serta habitatnya. Tujuan kami adalah mencegah perburuan dan perdagangan ilegal, menjaga pantai tempat penyu bertelur dari pembangunan berlebihan dan pencemaran, serta mendorong praktik berkelanjutan yang mendukung keanekaragaman hayati laut.

Melalui penelitian, edukasi, dan keterlibatan masyarakat, kami berupaya memastikan kelangsungan hidup penyu di habitat alaminya. Bersama, kita dapat menjaga keberadaan makhluk laut purba ini untuk generasi mendatang.

Spesies Penyu Saat ini

Pelajari 7 spesies penyu yang masih tersebar di seluruh lautan dunia dengan karakteristiknya yang unik. Semuanya penting untuk menjaga keseimbangan ekosistem laut.

Baca Selengkapnya

Kabar Terbaru

Berita Lainnya
Naiknya Status Konservasi Penyu Hijau, Dari Ambang Kepunahan Menuju Harapan Baru

Naiknya Status Konservasi Penyu Hijau, Dari Ambang Kepunahan Menuju Harapan Baru

Selengkapnya Selengkapnya
Mengisi Jeda Musim Peneluran dengan Semangat Edukasi di Pulau Sipora

Mengisi Jeda Musim Peneluran dengan Semangat Edukasi di Pulau Sipora

Selengkapnya Selengkapnya
Pertemuan Jejaring Konservasi Penyu Belimbing

Pertemuan Jejaring Konservasi Penyu Belimbing

Selengkapnya Selengkapnya
Sahabat Penyu Meramaikan Maniamölö Festival 2025 dengan Edukasi Lingkungan untuk Anak-Anak

Sahabat Penyu Meramaikan Maniamölö Festival 2025 dengan Edukasi Lingkungan untuk Anak-Anak

Selengkapnya Selengkapnya
Team Building Yayasan Penyu Indonesia

Team Building Yayasan Penyu Indonesia

Selengkapnya Selengkapnya
Annual Report 2023

Laporan Tahunan

Temukan rangkuman pencapaian, penggunaan dana, dan rencana strategis Yayasan Penyu Indonesia untuk terus melindungi penyu dan habitatnya.

Unduh Laporan
Yayasan Penyu Purpose

Ambil Bagian dalam Perlindungan Penyu di Indonesia

Setiap donasi berarti, ambil langkah kecil hari ini untuk melindungi penyu dan habitatnya!

Lakukan Donasi
Donasi Anda Mendukung : Perlindungan dan pemantauan sarang penyu Perlindungan dan pemantauan sarang penyu Pelepasan tukik ke habitat alami tanpa metode headstarting Pelepasan tukik ke habitat alami tanpa metode headstarting Penanganan dan pembersihan pantai peneluran dari sampah Penanganan dan pembersihan pantai peneluran dari sampah Kegiatan kampanye/peningkatan kesadaran lingkungan Kegiatan kampanye/peningkatan kesadaran lingkungan
© Turtle Foundation